Puluhan Calon Pengawas Pemilu di Aceh Tenggara Ikuti Tes Wawancara

Kamis, 8 Agustus 2024 - 18:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Panwaslih Aceh Tenggara, Kaman Sori mewawancarai calon Panwascam di Kantor Panwaslih Aceh Tenggara, Kamis (8/8/2024).

i

Ketua Panwaslih Aceh Tenggara, Kaman Sori mewawancarai calon Panwascam di Kantor Panwaslih Aceh Tenggara, Kamis (8/8/2024).

KUTACANE – Sebanyak 96 calon Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) di 16 kecamatan dalam Kabupaten Aceh Tenggara mengikuti tes wawancara di Kantor Panwaslih Pilkada Aceh Tenggara, Kamis (8/8/2024).

Kegiatan wawancara yang dilakukan Komisioner Panwaslih Aceh Tenggara ini berlangsung hingga Jumat (9/8/2024).

Ketua Panwaslih Aceh Tenggara, Kaman Sori melalui Ketua Devisi SDM Pemilu dan ODE, Hidayat, kepada TribunGayo.com, mengatakan, setiap Kecamatan terdiri atas enam orang calon Panwascam.

Dikatakan, tiga orang Panwascam defenitif dan tiga orang yang lulus cadangan untuk Panwascam.

Baca Juga:  Kembali Mubahasah Umum, Santri MUDI Kaji Ikhtilaf Matali’ Hukum Memegang Alquran

Menurut dia, tes wawancara ini dilakukan kepada calon Panwascam terhadap fungsi pengawasan sebagai Panwascam Pilkada Serentak 2024 dan pemahaman undang-undang tentang Pilkada dan hal lainnya. (*)

Berita Terkait

Tanggul Sungai Jebol, Banjir di Aceh Tenggara Rendam Permukiman dan Pertanian
Jalan Nasional Aceh Tenggara- Medan Amblas di Desa Rikit Bur
Ribut Gara-gara Uang Rp 50 Ribu, Suami Bunuh Istri di Aceh Tenggara
Kebakaran Ludeskan 3 Rumah Warga di Aceh Tenggara
Bantu Warga Gaza, Pj Bupati Aceh Tenggara Serahkan Donasi pada Duta Besar Palestina
Pemkab Aceh Tenggara Peringati Hari Jadi ke 50 Tahun Kabupaten setempat
Sudah Cair Hari Ini Gaji ke-13 ASN, PPPK dan Anggota Dewan DPRK Aceh Tenggara
Dandim Aceh Tenggara Ajak Wartawan Bersama Sukseskan Pilkada 2024

Berita Terkait

Rabu, 21 Agustus 2024 - 18:02 WIB

Tanggul Sungai Jebol, Banjir di Aceh Tenggara Rendam Permukiman dan Pertanian

Senin, 19 Agustus 2024 - 16:51 WIB

Jalan Nasional Aceh Tenggara- Medan Amblas di Desa Rikit Bur

Kamis, 8 Agustus 2024 - 18:46 WIB

Puluhan Calon Pengawas Pemilu di Aceh Tenggara Ikuti Tes Wawancara

Senin, 5 Agustus 2024 - 16:40 WIB

Ribut Gara-gara Uang Rp 50 Ribu, Suami Bunuh Istri di Aceh Tenggara

Sabtu, 13 Juli 2024 - 21:34 WIB

Kebakaran Ludeskan 3 Rumah Warga di Aceh Tenggara

Selasa, 2 Juli 2024 - 16:45 WIB

Bantu Warga Gaza, Pj Bupati Aceh Tenggara Serahkan Donasi pada Duta Besar Palestina

Rabu, 26 Juni 2024 - 22:05 WIB

Pemkab Aceh Tenggara Peringati Hari Jadi ke 50 Tahun Kabupaten setempat

Jumat, 14 Juni 2024 - 20:26 WIB

Sudah Cair Hari Ini Gaji ke-13 ASN, PPPK dan Anggota Dewan DPRK Aceh Tenggara

Berita Terbaru

Polwan Polda Aceh membagikan kebutuhan pokok kepada warga lanjut usia di Banda Aceh, Jumat (7/3/2025). ANTARA/HO-Bidhumas Polda Aceh

Banda Aceh

Polda Aceh bagikan paket kebutuhan pokok kepada lansia

Jumat, 7 Mar 2025 - 19:29 WIB