Dua bintara Polda Aceh terpilih jadi peserta MTQ Nasional ke XXX

Kamis, 27 Juni 2024 - 12:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dua bintara Polda Aceh yang terpilih jadi peserta MTQ Nasional. ANTARA/HO-Bidhumas Polda Aceh

i

Dua bintara Polda Aceh yang terpilih jadi peserta MTQ Nasional. ANTARA/HO-Bidhumas Polda Aceh

Banda Aceh, – Dua Bintara Polri di jajaran Polda Aceh terpilih menjadi peserta MTQ Nasional ke XXX dan akan berjuang meraih prestasi terbaik untuk Provinsi Aceh.

Kepala Bidang Humas Polda Aceh Kombes Pol Joko Krisdiyanto di Banda Aceh, Rabu (26/6), mengatakan terpilihnya dua bintara tersebut dalam kontingen MTQ Nasional cukup membanggakan.

“Dua bintara ini membawa nama harum dan membanggakan Polda Aceh karena mereka telah mengukir prestasi setelah terpilih menjadi peserta MTQ Nasional ke XXX dan juga merupakan perwakilan kontingen dari Provinsi Aceh,” katanya.

Dua Bintara Polri tersebut, yakni Bripda Dolly Isma Indra, saat ini bertugas di Ditsamapta Polda Aceh. Serta Bripda Teuku M Syuhada yang saat ini berdinas di Satbinmas Polres Aceh Besar.

Kedua Bintara ini terpilih menjadi peserta MTQ Nasional ke XXX, setelah Pemerintah Aceh melalui Dinas Syariat Islam memilih keduanya bersama peserta lainnya yang semuanya berjumlah 57 orang.

Bripda Dolly Isma Indra merupakan alumni Dayah Insan Qur’an Aneuk Batee, Aceh Besar terpilih sebagai peserta di cabang tafsir Bahasa Arab. Bripda Teuku M Syuhada merupakan alumni Dayah MUQ Pagar Air, Aceh Besar, merupakan peserta di cabang tahfizh 10 juz putra.

Baca Juga:  MPU Aceh Terbitkan Tausyiah, Minta Pelaksanaan PON 2024 Pria dan Wanita di Pisahkan

“Dua bintara ini lulus menjadi anggota Polri melalui jalur talenta tahfizh Al Quran. Selain membanggakan dan membawa nama harum Polda Aceh, mereka, juga dapat meningkatkan citra Polri di mata masyarakat,” kata Joko Krisdiyanto.(*)

Berita Terkait

Polda Aceh bagikan paket kebutuhan pokok kepada lansia
100 Kilogram Tembaga di ‘Tugu Pena’ Simpang Mesra Ludes Dijarah Maling
Jelang Ramadhan 1446 H, Dandim Kota Banda Aceh Serahkan 9 Ekor Sapi untuk Meugang
Gaji Seluruh Tenaga Kontrak Pemerintah Aceh Cair
Peneliti Bahasa BRIN sebut bahasa Aceh dalam status terancam punah
Dandim Banda Aceh Kawal Pelaksanaan PSU di Gampong Merduati dengan Penuh Kesiapan
Dandim Kota Banda Aceh Dorong Sinergi Maksimal untuk Sukseskan Pilkada 2024
Tiga Warga di Banda Aceh Meninggal Dunia Saat Masuk dalam Penampungan Air

Berita Terkait

Jumat, 7 Maret 2025 - 19:29 WIB

Polda Aceh bagikan paket kebutuhan pokok kepada lansia

Sabtu, 1 Maret 2025 - 16:09 WIB

100 Kilogram Tembaga di ‘Tugu Pena’ Simpang Mesra Ludes Dijarah Maling

Kamis, 27 Februari 2025 - 16:26 WIB

Jelang Ramadhan 1446 H, Dandim Kota Banda Aceh Serahkan 9 Ekor Sapi untuk Meugang

Kamis, 27 Februari 2025 - 01:06 WIB

Gaji Seluruh Tenaga Kontrak Pemerintah Aceh Cair

Rabu, 26 Februari 2025 - 19:26 WIB

Peneliti Bahasa BRIN sebut bahasa Aceh dalam status terancam punah

Minggu, 1 Desember 2024 - 05:02 WIB

Dandim Banda Aceh Kawal Pelaksanaan PSU di Gampong Merduati dengan Penuh Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 - 18:37 WIB

Dandim Kota Banda Aceh Dorong Sinergi Maksimal untuk Sukseskan Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 17:49 WIB

Tiga Warga di Banda Aceh Meninggal Dunia Saat Masuk dalam Penampungan Air

Berita Terbaru

Polwan Polda Aceh membagikan kebutuhan pokok kepada warga lanjut usia di Banda Aceh, Jumat (7/3/2025). ANTARA/HO-Bidhumas Polda Aceh

Banda Aceh

Polda Aceh bagikan paket kebutuhan pokok kepada lansia

Jumat, 7 Mar 2025 - 19:29 WIB