Bank Aceh Serahkan Zakat Keuntungan ke Pemkab Gayo Lues

Jumat, 14 Juni 2024 - 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pimpinan PT Bank Aceh Syariah cabang Gayo Lues, Mahara Miko kepada Pj Bupati Drs H Alhudri MM yang didampingi oleh Sekda H Jata SE MAP dan para SKPK serta pihak Baitul Mal di Aula Umah Pitu Ruang Pendopo Bupati, Kamis (13/06/2024).

i

Pimpinan PT Bank Aceh Syariah cabang Gayo Lues, Mahara Miko kepada Pj Bupati Drs H Alhudri MM yang didampingi oleh Sekda H Jata SE MAP dan para SKPK serta pihak Baitul Mal di Aula Umah Pitu Ruang Pendopo Bupati, Kamis (13/06/2024).

Gayo Lues, – Bank Aceh Syariah cabang Blangkejeren serahkan zakat keuntungan senilai Rp500 juta kepada Baitul mal Gayo Lues.

Dilansir dari Insetgalus.co, zakat keuntungan tersebut bersumber dari laba tanun 2023. Zakat tersebut diserahkan langsung oleh Pimpinan PT Bank Aceh Syariah cabang Gayo Lues, Mahara Miko kepada Pj Bupati Drs H Alhudri MM yang didampingi oleh Sekda H Jata SE MAP dan para SKPK serta pihak Baitul Mal di Aula Umah Pitu Ruang Pendopo Bupati, Kamis (13/06/2024).

Baca Juga:  PT Pertamina pastikan persediaan elpiji di Aceh lebaran Idul Adha 1445 hijriah aman

“Zakat tersebut nanti akan disalurkan oleh Baitul Mal kepada yang berhak menerima,” Ujar Pj Bupati sembari mengucapkan terimakasih kepada pihak Bank Aceh yang hadir pada saat itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara pimpinan cabang Bank Aceh Gayo Lues Mahara Miko menyebutkan, selain penyerahan zakat keuntungan, pihak Bank Aceh juga menyerahkan lembaran saham kepada pemerintah daerah sebagai pemegang saham utama di Gayo Lues.

Baca Juga:  Pemkab Aceh Barat Daya jadikan PON ajang promosi produk UMKM

“Hari ini kita ada giat lain yaitu membagikan qurban dari karyawan karyawati Bank Aceh kepada beberapa Masjid di Gayo Lues” tambah Mahara.(*)

Berita Terkait

Harga Emas di Banda Aceh Hari Ini per Mayam pada Rabu 11 September
Presiden Jokowi Resmikan 4 Ruas Jalan Tol Bernilai Rp13,5 T di Aceh
Tentang Elaine Low yang Diwarisi Saham Rp123 T Orang Terkaya ke-3 di RI
Harga Emas Murni Hari Ini di Aceh Timur Masih Bertahan di Rp 4.150.000 per Mayam
BSI Aceh siapkan dana Rp2,5 triliun sukseskan PON XXI 2024
Industri Peci dan Baju Khas Aceh di Pidie Melesu
Harga emas hari ini turun Rp10 ribu jadi Rp1,404 juta per gram
Jalan Tol Sibanceh Bakal Terapkan Tarif Baru

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024 - 13:31 WIB

Harga Emas di Banda Aceh Hari Ini per Mayam pada Rabu 11 September

Senin, 9 September 2024 - 14:38 WIB

Presiden Jokowi Resmikan 4 Ruas Jalan Tol Bernilai Rp13,5 T di Aceh

Jumat, 30 Agustus 2024 - 19:22 WIB

Tentang Elaine Low yang Diwarisi Saham Rp123 T Orang Terkaya ke-3 di RI

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 15:05 WIB

Harga Emas Murni Hari Ini di Aceh Timur Masih Bertahan di Rp 4.150.000 per Mayam

Jumat, 23 Agustus 2024 - 22:00 WIB

BSI Aceh siapkan dana Rp2,5 triliun sukseskan PON XXI 2024

Senin, 19 Agustus 2024 - 19:19 WIB

Industri Peci dan Baju Khas Aceh di Pidie Melesu

Jumat, 16 Agustus 2024 - 16:33 WIB

Harga emas hari ini turun Rp10 ribu jadi Rp1,404 juta per gram

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:56 WIB

Jalan Tol Sibanceh Bakal Terapkan Tarif Baru

Berita Terbaru

Polisi membantu pengendara sepeda motor yang terjebak longsor di Kabupaten Gayo Lues, Provinsi Aceh. ANTARA/HO-Ditlantas Polda Aceh

Umum

Jalan Lintas Gayo Lues-Abdya putus akibat longsor

Rabu, 1 Jan 2025 - 15:01 WIB

Foto tangkapan layar dari live video FB warga memperlihatkan kondisi dalam KMP Aceh Hebat 1 dimana terjadi kepanikan dan sebuah truk terbalik dengan posisi menyamping, Selasa, 24 Desember 2024. (Video kiriman warga)

Aceh Jaya

Cuaca Buruk KMP Aceh Hebat 1 Terjebak di Jalur Calang-Sinabang

Selasa, 24 Des 2024 - 13:29 WIB