Pemuda Anti Korupsi Desak Kejati Aceh Usut Dugaan Suap Pengadaan Alkes di Langsa

Minggu, 16 Juni 2024 - 19:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemuda Anti Korupsi Desak Kejati Aceh Usut Dugaan Suap

i

Pemuda Anti Korupsi Desak Kejati Aceh Usut Dugaan Suap

Langsa – DPW Aliansi Mahasiswa dan Pemuda Anti Korupsi (Alamp Aksi) mendesak Kejaksaan Tinggi Aceh mengusut adanya dugaan indikasi suap dalam pengadaan e-katalog pengadaan alat kesehatan (alkes) pada Dinas Kesehatan Kota Langsa senilai Rp 24 Miliar yang bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK).

“Dugaan kasus permintaan sejumlah uang fee, suap ataupun gratifikasi dalam pelaksanaan tender e-katalog seperti ini jelas-jelas tidak dibenarkan secara aturan dan sudah termasuk dalam kategori Korupsi.

Baca Juga:  Para Pengemudi Angkutan Umum Ikuti Pengobatan Gratis yang Digelar Polres Bireuen

Kita mendesak Kejati Aceh untuk turun mengusut persoalan ini,” tegas Ketua DPW Alamp Aksi Aceh, Mahmud Padang, Minggu 16 Juni 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia mengatakan berdasarkan informasi yang beredar disebutkan bahwa oknum pejabat Dinkes Langsa berinisia YA bersama orang kepercayaannya HS meminta fee kepada distributor alat kesehatan sebesar 20 persen.

Baca Juga:  Tiga Warga Aceh Bawa 20 Kilogram Sabu Ditangkap di Besitang

Kabarnya uang sebesar Rp 60 juta sudah duluan ditransfer ke rekening pribadi oknum HS. Jumlah uang tersebut diduga merupakan bagian dari 20 persen yang diminta yakni suap memenangkan tender alat kesehatan di Rumah Sakit Umum Langsa.(*)

Sumber Berita : Suaraindo.id

Berita Terkait

Ustaz Cabul di Langsa Dieksekusi 150 Kali Cambuk kasus pemerkosa Ustazah
Mayat Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung Alur Kecil Langsa
Dua Unit Kapal Selundupan Akan Dimusnahkan Bea Cukai Langsa
Seorang Ayah Tiri di Langsa ditangkap Usai Lecehkan Anak di Bawah Umur
8 Atlet IPSI Langsa Perkuat Aceh Di PON Aceh-Sumut 2024
Harga Emas di Langsa Turun, Ini Rinciannya Per 8 Juni 2024
Sempat Naik, Kini Harga Emas di Langsa Bertahan, Ini Rinciannya Per 7 Juni 2024
Sempat Naik, Kini Harga Emas di Langsa Bertahan Selasa (21/5/2024)

Berita Terkait

Selasa, 13 Agustus 2024 - 22:17 WIB

Ustaz Cabul di Langsa Dieksekusi 150 Kali Cambuk kasus pemerkosa Ustazah

Selasa, 13 Agustus 2024 - 15:39 WIB

Mayat Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung Alur Kecil Langsa

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:48 WIB

Dua Unit Kapal Selundupan Akan Dimusnahkan Bea Cukai Langsa

Senin, 22 Juli 2024 - 18:56 WIB

Seorang Ayah Tiri di Langsa ditangkap Usai Lecehkan Anak di Bawah Umur

Minggu, 30 Juni 2024 - 22:10 WIB

8 Atlet IPSI Langsa Perkuat Aceh Di PON Aceh-Sumut 2024

Minggu, 16 Juni 2024 - 19:22 WIB

Pemuda Anti Korupsi Desak Kejati Aceh Usut Dugaan Suap Pengadaan Alkes di Langsa

Sabtu, 8 Juni 2024 - 14:05 WIB

Harga Emas di Langsa Turun, Ini Rinciannya Per 8 Juni 2024

Jumat, 7 Juni 2024 - 21:25 WIB

Sempat Naik, Kini Harga Emas di Langsa Bertahan, Ini Rinciannya Per 7 Juni 2024

Berita Terbaru

Polwan Polda Aceh membagikan kebutuhan pokok kepada warga lanjut usia di Banda Aceh, Jumat (7/3/2025). ANTARA/HO-Bidhumas Polda Aceh

Banda Aceh

Polda Aceh bagikan paket kebutuhan pokok kepada lansia

Jumat, 7 Mar 2025 - 19:29 WIB