Ariadi B Jangka Kembali Pimpin PWI Kabupaten Bireuen

Rabu, 23 Juli 2025 - 17:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua PWI Aceh, Nasir Nurdin menyerahkan pataka kepadaKetua PWI Bireuen terpilih, Ariadi B Jangka

i

Ketua PWI Aceh, Nasir Nurdin menyerahkan pataka kepadaKetua PWI Bireuen terpilih, Ariadi B Jangka

Bireuen – Ariadi B Jangka kembali dipercaya memimpin Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Bireuen untuk periode 2025–2028.

Ia terpilih dalam Konferensi VII PWI Bireuen yang digelar di Aula Setdakab Bireuen, Rabu (23/7/2025).

Pemilihan berlangsung secara demokratis dengan sistem voting dan diikuti dua calon ketua, yakni Ariadi B Jangka dan Fajrizal yang akrab disapa Fajri Bugak.

Dari 10 pemilik hak suara, Ariadi berhasil meraih 7 suara, sementara Fajrizal memperoleh 3 suara.

Dalam sambutannya seusai terpilih, Ariadi menyampaikan terima kasih atas kepercayaan yang kembali diberikan kepadanya untuk memimpin PWI Bireuen.

Semoga nantinya PWI Bireuen bisa lebih baik lagi ke depannya. Saya berharap dukungan penuh dari seluruh anggota untuk bersama-sama memajukan organisasi ini,” ujarnya.

Sementara itu, Fajri Bugak mengucapkan selamat kepada Ariadi B Jangka.

Baca Juga:  Ini Daftar Juara Karnaval HUT RI ke-79 Tingkat Kabupaten Bireuen

“Semoga dibawah kepemimpinan Ariadi, PWI Bireuen ke depan menjadi lebih baik lagi,” harapnya.

Pengurus PWI Bireuen periode 2025-2028, Ketua, Ariadi B Jangka, Sekretaris, Rizanur, Bendahara, Akhyar Rizki dan Pokja-Pokja.

Konferensi VII PWI Bireuen ini sekaligus menjadi momentum untuk memperkuat kebersamaan antar anggota serta meningkatkan eksistensi PWI di Kabupaten Bireuen. (*)

Berita Terkait

Hakim Bireuen Aceh vonis aset “ratu narkoba” dirampas untuk negara
BPOM Aceh serahkan seorang tersangka pengedar obat ilegal ke Kejari Bireuen
Tim Kementerian PU Survei Lokasi Pembangunan Gedung Fakultas Kedokteran Umuslim
Kakankemenag Bireuen Lantik Sejumlah Kepala Madrasah di Lingkungan Kemenag Bireuen
Saat Shalat Tarawih malam Pertama, satu Rumah Warga di Bireuen Ludes Terbakar
Jelang Meugang Puasa Harga Sapi Di Bireuen Megalami Kenaikan
Ini Nomor Urut, Tiga Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati di Pilkada Bireuen
Calon Bupati Murdani, Kita Ingin Mengembalikan Kejayaan Bireuen

Berita Terkait

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 20:01 WIB

Hakim Bireuen Aceh vonis aset “ratu narkoba” dirampas untuk negara

Rabu, 27 Agustus 2025 - 15:22 WIB

BPOM Aceh serahkan seorang tersangka pengedar obat ilegal ke Kejari Bireuen

Jumat, 8 Agustus 2025 - 15:55 WIB

Tim Kementerian PU Survei Lokasi Pembangunan Gedung Fakultas Kedokteran Umuslim

Rabu, 23 Juli 2025 - 17:48 WIB

Ariadi B Jangka Kembali Pimpin PWI Kabupaten Bireuen

Rabu, 23 Juli 2025 - 05:44 WIB

Kakankemenag Bireuen Lantik Sejumlah Kepala Madrasah di Lingkungan Kemenag Bireuen

Sabtu, 1 Maret 2025 - 21:16 WIB

Saat Shalat Tarawih malam Pertama, satu Rumah Warga di Bireuen Ludes Terbakar

Rabu, 26 Februari 2025 - 19:36 WIB

Jelang Meugang Puasa Harga Sapi Di Bireuen Megalami Kenaikan

Senin, 23 September 2024 - 14:56 WIB

Ini Nomor Urut, Tiga Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati di Pilkada Bireuen

Berita Terbaru

Suasana khidmat kerumunan warga Palestina yang menerima tahanan yang dibebaskan dari penjara Israel di kota Khan Younis di Jalur Gaza selatan sebagai bagian dari kesepakatan perlawanan.

Internasional

Ribuan Tahanan Palestina Dibebaskan oleh Israel, Warga Bersorak-sorai

Selasa, 14 Okt 2025 - 14:56 WIB